529 resep Camilan Praktis


Tempe Kriuk Rempah Kelapa

Tempe Kriuk Rempah Kelapa

Salah satu resep olahan tempe, Tempe Kriuk Rempah Kelapa. Kreasi resep tempe yang sederhana dengan rasa istimewa karena menggunakan Kobe Tepung Tempe Kriuk. Kreasi resep tempe kali ini semakin menambahkan cita rasa gurih khas Indonesia dengan tambahan kelapa parut sebagai kremesannya. Terasa makin nikmat jika dinikmati bersama sepiring nasi hangat untuk menu makan siang hari.
Lihat Resep ›

 

Kering Soun Ebi Pedas

Kering Soun Ebi Pedas

Coba resep Kering Soun Ebi Pedas untuk membuat makanan pelengkap saat makan berat. Sensasi kriuk dari soun semakin mantap karena rasa pedas dari Kobe Bumbu Poll Pedas. Yang membuat resep ini makin spesial adalah campuran ebi di dalamnya. Kriuk nya soun dengan perpaduan rasa gurih yang pedas semakin membuat lahap makan keluarga.
Lihat Resep ›

 

Kue Pisang Kenari

Kue Pisang Kenari

Kue Pisang Kenari, menjadi salah satu resep kue kukus yang paling sering dicoba di rumah. Rasa kue kukus yang lembut dipadukan dengan manisnya buah pisang dan kenari membuat banyak orang ketagihan. Memasak kue kukus pisang kenari ini tidak sulit. Hanya menggunakan Kobe Tepung Pisang Goreng Crispy bunda sudah bisa menyajikan makanan penutup untuk keluarga.
Lihat Resep ›

 

Bola Mie Kriuk

Bola Mie Kriuk

Kreasi Bola Mie Kriuk merupakan salah satu hidangan yang menggugah selera. Campuran mie, daging ayam giling, telur, wortel dan dibalut dengan Kobe Tepung Tempe Kriuk mampu menghasilkan camilan yang lezat mantap. Selain praktis dibuat, sajian spesial ini juga sehat dan cocok menjadi sajian acara keluarga. Penasaran dengan rasanya? Intip resepnya di sini!
Lihat Resep ›

 

Otak Otak Kriuk

Otak Otak Kriuk

Otak Otak Kriuk memang pas untuk jadi camilan. Selain bisa dijadikan sebagai camilan, Otak Otak Kriuk juga bisa dijadikan lauk. Cara memasaknya pun praktis dan murah. Dengan menggunakan Kobe Tepung Tempe Kriuk, Bunda sudah bisa membuat Otak Otak yang garing. Kerenyahannya juga tahan lama lho, Bun. Jadi tidak perlu khawatir karena rasanya tidak berubah.
Lihat Resep ›

 

Macaroni Beef Schotel

Macaroni Beef Schotel

Macaroni Beef Schotel adalah salah satu camilan sehat yang paling disukai anak-anak. Pastinya Bunda ingin tahu cara masak Macaroni Beef Schotel untuk buah hati yang enak dan mudah tentunya. Cukup menggunakan 1 sachet Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas dan Kobe Bumbu Putih, anak-anak Bunda bisa menikmati snack Macaroni Beef Schotel yang lezat dan sehat.
Lihat Resep ›

 

Hotdog Tempe Kornet

Hotdog Tempe Kornet

Hotdog Tempe Kornet adalah salah satu variasi menu olahan tempe yang dikombinasikan dengan kornet sapi. Anak kecil dan orang dewasa juga suka makan Hotdog Tempe Kornet apalagi jika dimasak dengan menggunakan Kobe Tepung Tempe Kriuk. Hotdog Kornet Tempe akan terasa lembut di dalam tapi tetap garing dan renyah di luar. Cocok dinikmati saat waktu bersantai bersama keluarga di rumah.
Lihat Resep ›

 

Jongkong

Jongkong

Hangatkan suasana santai sore dengan menyajikan hidangan spesial seperti Jongkong. Kudapan bercita rasa manis ini begitu cantik dibalut dengan daun pisang dengan isian potongan pisang dan buah kolang-kaling. Aroma wangi dari daun pisang menyatu ke dalam bubur lembut yang terbuat dari Kobe Tepung Pisang Goreng Crispy. Manisnya yang pas cocok untuk menemani saat santai bersama keluarga.
Lihat Resep ›

 

Buncis Kriuk

Buncis Kriuk

Sayuran dijadikan camilan? Kenapa tidak? Sayuran tidak harus selalu direbus, namun bisa juga digoreng. Jadikan buncis sebagai camilan yang sehat dan tentunya enak dengan menggunakan Kobe Tepung Tempe Kriuk! Kreasi Buncis Kriuk ini cocok disajikan untuk si kecil yang tidak suka makan sayur. Rasa khas buncis yang berpadu dengan kriuk menjadi cita rasa camilan yang unik.
Lihat Resep ›

 

Jamur Kancing Goreng

Jamur Kancing Goreng

Jamur kancing adalah salah satu jamur yang paling banyak dibudidayakan di dunia, sehingga tidak sulit untuk menemukannya. Jamur kancing biasanya menjadi bahan campuran tumisan, namun jika Bunda ingin menggorengnya tidak ada masalah karena rasanya tetap enak. Pastikan membuat resep ini menggunakan Kobe Tepung Tempe Kriuk! Dijamin kriuknya membuat jamur laris manis.
Lihat Resep ›